VISI
TERWUJUDNYA MASYARAKAT KOTA TANGERANG YANG TAAT BERAGAMA BERAKHLAQUL KARIMAH, RUKUN, CERDAS, MANDIRI DAN SEJAHTERA LAHIR BATHIN
MISI
MEWUJUDKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG BERSIH DAN BERWIBAWA
MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN AGAMA DAN KEAGAMAAN PADA MADRASAH SEKOLAH UMUM DAN PONDOK PESANTREN, TPQ/TKQ, MDT DAN MAJELIS TAKLIM
MEWUJUDKAN KELUARGA SAKINAH
MENINGKATKAN PELAYANAN IBADAH HAJI
MEMBERDAYAKAN LEMBAGA KEAGAMAAN
MEMPERKOKOH KEHIDUPAN BERAGAMA DENGAN MENGEDEPANKAN ASAS KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA, INTERN UMAT BERAGAMA
Â
MOTTO
MELAYANI DENGAN PESONA DAN SENYUM DALAM KERANGKA LIMA ( 5 ) NILAI BUDAYA KERJA, YAITU : INTEGRITAS, PROFESIONALITAS, INOVASI, TANGGUNG JAWAB, DAN KETELADANAN.